Most Popular
BCA Gelar Runvestasi, Ajak Nasabah nya Olahraga Sambil Cuan
Dari kiri: EVP Wealth Management BCA Indrawan B, Direktur BCA Haryanto T. Budiman, dan Ironman Triathlon Finisher Ditto Percussion. berfoto bersama usai konferensi Pers Peluncuran program Runvestasi di Jakarta (7/11/2024). BCA untuk pertama kalinya menggelar kompetisi “Runvestasi” pada 8-22 Desember 2024 mendatang. Mengusung tema “Wealth-Life Balance”. Kegiatan ini menghadirkan konsep inovatif yang memadukan lomba kebugaran dengan investasi finansial. Dengan konsep ini, BCA berharap dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat sekaligus memperluas literasi dan inklusi keuangan di Indonesia. Dalam gelaran ini, BCA menyedikan 2.500 hadiah bagi peserta yang berhasil mengumpulkan poin terbanyak dan 900 hadiah untuk lucky finisher di antaranya Travel Voucher senilai Rp25 Juta, iPhone 15 Pro 256 GB, smartwatch Garmin EPIX PRO G2 42mm
Lihat Galeri Foto Lainnya:
Jum'at, 20/10/2023 13:40 WIB
30 Tahun Pengalaman Telekomunikasi, Krishna Patil Ditunjuk Jadi Head of Ericsson Indonesia
Selasa, 17/10/2023 16:30 WIB
Kisah Inspiratif Presdir Star AM Reita Farianti, Perempuan Mampu Memimpin Industri Pasar Modal
Sabtu, 14/10/2023 23:57 WIB
IN2MF 2023 Bawa Misi Perkenalkan Wastra Indonesia pada Industri Modest Fashion Dunia
Senin, 09/10/2023 18:09 WIB
Bersama MilkLife, LPDB-KUMKM Kembangkan Ekosistem Sapi Perah Berbasis Koperasi
Selasa, 03/10/2023 14:37 WIB
Posko Pengaduan KUR Ditutup, Kemenkop-UKM dan Ombudsman Masih Temui Kendala Soal Agunan
Sabtu, 30/09/2023 19:55 WIB
LPDB-KUMKM Buka Rekrutmen Calon Penyelenggara Inkubator Wirausaha 2024
Sabtu, 30/09/2023 18:51 WIB
Istana Berbatik Tampilkan Karya Kreatif Warisan Budaya Bangsa
Rabu, 27/09/2023 23:25 WIB
Dongkrak Ekonomi Kawasan, Kemenkop-UKM Dukung Kolaborasi IMT-GT Expo Gebyar Melayu Pesisir