Most Popular
BTN Raih Penghargaan Indonesia Domestic Technology & Operations Bank of the Year
Direktur IT BTN Andi Nirwoto menerima penghargaan dari Contributing Editor ABF Nick Atkinson, kategori Indonesia Domestic Technology & Operations Bank of the Year dalam ajang Asian Banking & Finance (ABF) Wholesale Banking Awards 2024 di Singapura, Kamis, (4/7/2024). Penghargaan ini merupakan salah satu bukti keberhasilan BTN dalam mewujudkan visinya menjadi Bank terbaik dalam penyelenggaraan teknologi informasi di Indonesia dan ini juga menjadi bukti pencapaian milestone transformasi digital yang sudah dilakukan BTN secara terstruktur dan terencana dengan baik. Ini menunjukkan BTN sangat matang dalam pengembangan teknologi informasi dengan memastikan aspek keamanan data, aspek ketahanan dan aspek inovasi dengan baik.
Lihat Galeri Foto Lainnya:
Jum'at, 20/10/2023 13:40 WIB
30 Tahun Pengalaman Telekomunikasi, Krishna Patil Ditunjuk Jadi Head of Ericsson Indonesia
Selasa, 17/10/2023 16:30 WIB
Kisah Inspiratif Presdir Star AM Reita Farianti, Perempuan Mampu Memimpin Industri Pasar Modal
Sabtu, 14/10/2023 23:57 WIB
IN2MF 2023 Bawa Misi Perkenalkan Wastra Indonesia pada Industri Modest Fashion Dunia
Senin, 09/10/2023 18:09 WIB
Bersama MilkLife, LPDB-KUMKM Kembangkan Ekosistem Sapi Perah Berbasis Koperasi
Selasa, 03/10/2023 14:37 WIB
Posko Pengaduan KUR Ditutup, Kemenkop-UKM dan Ombudsman Masih Temui Kendala Soal Agunan
Sabtu, 30/09/2023 19:55 WIB
LPDB-KUMKM Buka Rekrutmen Calon Penyelenggara Inkubator Wirausaha 2024
Sabtu, 30/09/2023 18:51 WIB
Istana Berbatik Tampilkan Karya Kreatif Warisan Budaya Bangsa
Rabu, 27/09/2023 23:25 WIB
Dongkrak Ekonomi Kawasan, Kemenkop-UKM Dukung Kolaborasi IMT-GT Expo Gebyar Melayu Pesisir